Valorant 6.11 Patch Notes: Update Buffs Chamber Terbaru 2023!

chamber valorant (1)

Valorant merupakan salah satu games paling terfavorit hingga saat ini. Semua agents-nya sangat menarik termasuk Chamber Valorant.

Maka dari itu, dalam game update Patch 6.11 ini membuat update yang lebih keren dari sebelumnya, termasuk pada map Pearl dan agents Chamber.

Pada update Patch 6.11 Valorant, banyak sekali perubahan yang terjadi untuk agent Valorant, Item Weapon hingga Map.

Agents yang bernama Chamber ini benar-benar telah diupdate oleh Riot Games menjadi lebih baik dan keren dari sebelumnya.

Pasalnya, Chamber mendapatkan buff terbaru untuk skill Rendezvouz (E), Trademark (C) serta Tour De Force (X).

Maka dari itu, pada artikel kali ini akan membahas buff Chamber pada Patch 6.11 ini. Simak artikel ini hingga akhir, ya!

Baca juga: Mengenal Skill Chamber Valorant Terbaru 2023

Chamber Valorant

chamber valorant (2)
Chamber (Source: Valorant/Youtube)

Sebelum membahas buff update-nya di Patch 6.11 kali ini, ada baiknya kita mengenal kembali Agent yang bernama Valorant ini.

Chamber sebagai salah satu agent Valorant yang sangat super overpower, tentunya sebagai pengguna agent satu ini harus sudah memahami per-mekanik-an.

Tentu, Chamber ini merupakan salah satu Agent Sentinel di Valorant yang berasal dari Prancis. Dengan role-nya sebagai Sentinel, sangat diperlukan skill mekanik untukmu supaya bisa bertahan.

Jika kamu sudah memilih Agent Chamber, berarti kamu harus membasmi musuhmu untuk mempertahankan site.

Sebagai pengguna Chamber, kamu harus melatih diri untuk mengukur keakuratan tembak-menembak kamu.

Selain itu juga, Chamber ini sebagai tipe penembak paling jitu. Jika kamu masih pemula, akan terasa kesulitan menggunakan Chamber ini.

Maka dari itu, kamu perlu belajar untuk memperoleh akurasi tembakan untuk mengeliminasi lawan.

Baca juga: Cara Menggunakan Chamber Valorant 2023, Auto Pro!

Valorant Patch 6.11 Update  Notes – Chamber

chamber valorant (3)
Valorant Patch 6.11 (Source: Dexerto)

Pada Patch 6.11 ini telah banyak sekali mengalami update, termasuk untuk agent Chamber.

Dilansir dari Dexerto, kamu sebagai pemain sudah bisa melengkapi weapon sangat mudah hanya menggunakan ability Chamber yaitu Rendezvouz.

Trademark di sana sudah diupdate hingga 5000, selain itu juga speed Trap Arm telah diupdate juga menjadi lebih cepat yaitu 2 detik. Tembakan Tour De Force juga ditingkatkan menjadi 15%.

Ada beberapa hal lain yang di update pada Patch 6.11 ini seperti Viper juga sedikit di-nerf, ability Fuel Regeneration bahan bakar berkurang menjadi 3,3%, apabila bahan bakar tersebut telah habis maka ditingkatkan menjadi 30 detik.

Breach’s Rolling Thunder juga telah diupdate yang memberikan banyak sekali kelebihan pada area efek ultimate sehingga bisa memudahkan kamu untuk mempelajari efek tersebut.

Weaponnya juga seperti Ascenders, Ziplines dan Ropes juga telah mengalami update seperti adanya penyebaran senjata ketika pemajn bermain dengan kereta gantung.

The Frenzy dan Shorty telah di-nerf juga, Shorty agak mahal yang mencapai $300 serta amunisi yang disesuaikan menjadi 6.

Cadangan dari amunisi Phantom dan Vandal telah dikurangi bertujuan untuk mengurangi spam peluru selama pertandingan yang berlangsung dalam game.

Phantom yang tadinya memiliki 60 amunisi cadangan, kini menjadi 90. Sementara Vandal memiliki 50 amunisi.

Lalu, apa saja update Buff yang diupdate pada Chamber Valorant? Inilah beberapa update buffnya, simak disini ya!

Rendezvous (E)

Di dalam Rendezvouz (E), sesuatu yang diupdate adalah adanya minimalisir waktu penggunaan senjata setelah di lockout pasca teleportasi selama 0,7 detik >>> 0 detik.

Trademark (C) 

  • Dinonaktifkan jangkauan dari 4000 >>> 5000.
  • Trap Arm menjadi lebih cepat, 4 seconds >>> 2 seconds.

Tour De Force (X)

Tingkat penembakan telah ditingkatkan menjadi 15%.

Nah, itulah update Chamber Valorant pada Patch 6.11 kali ini. Dengan update dari buff tersebut, bisa membuat keseruan dalam memainkan game tersebut.

Baca juga: Kelebihan dan Kekurangan Chamber Valorant, Sentinel Paling OP!

Supaya majn Valorant makin seru, jangan lupa untuk selalu Top Up Valorant Points murah dan aman hanya di VCGamers Marketplace, ya!


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!