Analisa BNB dan BTC Selasa 5 Juli 2022

VCGamers kembali memberikan hasil analisa teknikal pada pergerakan aset kripto Binance Coin atau BNB dan Bitcoin atau BTC.
Whitepaper Crypto - Prediksi BNB
cara menghitung keuntungan dari kripto

VCGamers kembali melakukan analisa teknikal untuk memprediksi pergerakan aset kripto BNB/USDT dan BTC/USDT pada hari ini, Selasa 5 Juli 2022.

Analisa ini dilakukan agar dapat mengetahui potensi pergerakan kedua aset kripto tersebut.

Lantas, bagaimana hasil analisa VCGamers pada aset kripto BNB/USDT maupun BTC/USDT  pada hari ini?

Mari simak ulasannya!

Baca juga: VCGamers Fokus Perkokoh Fundamental $VCG Token

Analisa BNB/USDT

BNB 5 Juli 2022

Berdasarkan analisa VCGamers, kondisi market Binance Coin atau BNB/USDT masih berada di dalam pattern Ascending Broadening Wedge Pattern pada siang ini.

Dengan demikian, market BNB/USDT diprediksi masih akan naik ke resisten di harga $236,-, $239,- atau $241,-.

Baca juga: Perbedaan DEX dan CEX dalam Dunia Kripto

Analisa BTC/USDT

BTC 5 Juli 2022

VCGamers juga menganalisa pergerakan aset kripto Bitcoin atau BTC/USDT.

Kondisi market siang ini, masih berada di area Ascending Channel.

Di mana market juga diprediksi masih akan naik ke resisten sampai harga $20.494,- / $20.629,- / $20.765,-.

Baca juga: Keuntungan dan Risiko Investasi Kripto

Selalu lakukan riset sebelum kamu memutuskan untuk berinvestasi kripto.

Investasi kripto merupakan aktivitas berisiko tinggi. Sehingga, riset yang dilakukan pun harus secara menyeluruh.

Selain itu, kamu juga harus mengetahui keuntungan dan kerugian investasi kripto.

Kita juga harus mengetahui fundamental dari sebuah project kripto sehingga bisa menentukan sikap untuk berinvestasi atau tidak.


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!

VCGamers

Saya merupakan salah satu dari pencari berita mengenai permainan games online yang ada di Indonesia.