Cara Triple Kill di Game Mobile Legends

triple kill

Cara triple kill yang ampuh di dalam game Mobile Legends: Bang Bang wajib diketahui. Sehingga, dapat membantu kamu untuk cepat naik rank.

Dengan melakukan triple kill maka akan sangat memungkinkan kamu keluar sebagai Most Valuable Player (MVP) di dalam game.

Nah, kali ini kita akan mengulas tentang cara triple kill yang bisa kamu coba untuk menjadi MVP di Mobile Legends.

Baca juga: Cara Beli Diamond ML Cepat dan Murah

Cara Triple Kill di Game MLBB

Triple kill adalah salah satu title yang bisa kamu dapatkan ketika berhasil menghabisi tiga lawan atau lebih sekaligus dalam waktu singkat. Tentu saja cara triple kill tidaklah mudah.

Nah pada kesempatan kali ini kita ingin memberikan tips agar kamu bisa mendapatkan Savage di Mobile Legends. Nah, bagi yang ingin tahu, baca terus artikel ini sampai habis!

Gunakan Hero OP

MDL Season 8 Open Qualifiers
Hero OP MLBB.

Cara triple kill pertama bagi yang ingin mendapatkan MVP adalah menggunakan hero yang OP atau hero Oper Power. Karena menggunakan hero OP bisa membunuh musuh dengan mudah.

Jika memang kamu tidak memiliki Hero OP, kamu dapat menggunakan Hero yang kamu kuasai lebih dulu.

Kenapa harus menggunakan hero yang kamu kuasai? Karena, hal tersebut dapat membantu kamu dan tim saat berhadapan dengan tim lawan.

Sehingga, kamu tidak membebani tim kamu dengan tim yang kamu tidak pahami di dalam game.

Mabar Bersama Teman

Mabar triple kill
Teamfight Ketika Main Bareng. Source: Mobile Legends

Tips lain untuk mendapatkan triple kill di dalam game yaitu bermain dengan teman. Karena dengan mengajak teman-teman, komunikasi kamu akan lebih lancar.

Dengan begini, kamu dan tim bisa mengatur strategi yang tepat selama pertempuran yang bisa menciptakan triple kill atau bahkan Savage.

Ketik kamu main bersama dengan orang random, hal ini akan merusak game dan menguras banyak emosi. Apalagi jika player tersebut memang suka nge-troll.

Selain itu, jika bermain seorang diri alias solo akan menyusahkan jika ada teman satu tim yang  justru menggunakan hero dengan role yang sama.

Jadi, mabar adalah langkah terbaik sehingga kamu bisa menentukan komposisi hero yang tepat bersama teman-teman kamu.

Baca juga: Ikut VCGamers Merdeka Top Up, Diskon Melimpah!

Gunakan Item Build Terbaik

game mabar triple kill
Mabar MLBB. Source: Google Play.

Langkah selanjutnya yang dapat kamu lakukan yaitu dengan memahami kegunaan hero dan counter dari hero yang kamu gunakan. Dengan mengetahui item Mobile Legends, kamu akan lebih mudah menentukan elemen mana yang bagus untuk mengalahkan lawan.

Karena seperti yang kita ketahui, sesuatu yang sangat penting bisa menyebabkan serangan kita menjadi damage bahkan kematian. Menggunakan item yang sakit akan membuat hero kamu menjadi lebih liar.

Baca juga: Kesel Maniac atau Savage Kamu Dicuri Temen? Lakukan Kill Steal!

Timing dan Positioning

Cara Cepat Naik Rank

Saat pertempuran 5v5 sedang berlangsung, kamu harus tetap berada di tengah pertempuran dan tetap berada di depan.

Gunakan kesempatan ini untuk menyerang hero lemah terlebih dahulu, lalu gunakan skill untuk menghabisi hero lain di sekitar mereka. Bertarung terus menerus dan kalahkan musuh secepat mungkin.

Tapi cara terbaik untuk menjadi ganas di Land of Dawn adalah menunggu musuh mengeluarkan skill mereka.

Setelah itu, kamu bisa masuk ke dalam team fight untuk membunuh musuh satu persatu dengan skill hero.

Baca juga: 5 Hero Paling Mudah Dapat Savage di Mobile Legends

Nah itulah beberapa tips cara mendapatkan triple kill di Mobile Legends. Kamu dapat mencobanya sekarang juga!

Jangan lupa untuk Top Up Diamond Mobile Legends Termurah tihanya di VCGamers Marketplace.


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!

[wpforms id="61130"]