Steam

Steam Wallet

Pertanyaan tentang Steam Wallet

Isi Saldo Steam Wallet


Steam Wallet adalah dompet yang menyimpan saldo Steam dan digunakan untuk membeli game serta keperluan lainnya di Steam Store.


Beli game favorit, item dan konten menarik yang ada di Steam Store dengan saldo Steam Wallet yang kamu punya.


Berikut fungsinya:


Membeli Game dan Konten di Steam Store


Fungsi utam Steam Wallet adalah sebagai metode pembayaran di toko Steam Store. Kamu bisa membeli game, Downloadable Content (DLC), add-on dan masih banyak lainnya.


Mengirim Hadiah untuk Teman


Kamu juga bisa menjadikan saldo wallet sebagai hadiah untuk orang terdekatmu. Caranya kamu hanya perlu membeli voucher dengan jumlah saldo tertentu dan berikan kepada orang yang kamu inginkan.


Kemudahan Transaksi Pembelian 


Steam wallet memudahkan kamu yang ingin membeli game secara online dari rumah saja tanpa harus mengunjungi toko game.


Kamu bisa isi saldo Steam Wallet di VCGamers dengan berbagai metode pembayaran favorit yang fleksibel.


Bayar pakai pulsa, QRIS, e-Wallet, transfer, tunai, kartu kredit dan saldo point juga bisa lho di VCGamers!