×Scroll ke bawah untuk melanjutkan

Kode Monkey Tycoon Terbaru November dan Cara Redeemnya

Cara terbaik untuk mendapatkan Monkeys di dalam game Monkey Tycoon adalah dengan menukarkan kode yang aktif. 
Kode Monkey Tycoon
Monkey Tycoon. Source: Roblox

Kode Monkey Tycoon Terbaru November dan Cara Redeemnya

Cara terbaik untuk mendapatkan Monkeys di dalam game Monkey Tycoon adalah dengan menukarkan kode yang aktif. 

Jika kamu merupakan seorang pemain pemula, maka sering kali akan kewalahan oleh para pemain berpengalaman yang menduduki puncak leaderboard. 

Produk Roblox Termurah!

Nah, untuk bisa bersaing dengan mereka, pemain pemula bisa menggunakan kode Monkey Tycoon untuk mendapatkan sumber daya penting dalam game secara gratis.

Berikut ini adalah daftar kode yang masih aktif di Monkey Tycoon, lengkap dengan cara menukarkannya. Yuk disimak sampai tuntas!

Baca juga:

Apa itu Game Monkey Tycoon?

Monkey Tycoon
Monkey Tycoon. Source: Roblox

Monkey Tycoon merupakan sebuah game di mana kamu dapat menanam pisang dan bersaing dengan pemain lain.

Mulailah dengan hanya satu monyet, dan kamu dapat menghasilkan pisang yang dapat dijual untuk uang tunai. 

Gunakan uang untuk meningkatkan pertanian, termasuk menambah monyet untuk meningkatkan hasil pisang, serta menggabungkan monyet untuk membuka level baru pisang yang dapat ditanam. 

Tambahkan lantai demi lantai ke pertanian kamu seiring meningkatnya penghasilan, bersaing untuk mendapatkan hasil pisang terbanyak di leaderboard, dan undang pemain lain ke kerajaanmu untuk memamerkan kerja kerasmu.

Daftar Kode Monkey Tycoon Terbaru Bulan November

Kode Monkey Tycoon
Daftar Kode Monkey Tycoon Terbaru. Source: Roblox

Berikut kode yang bisa kamu gunakan untuk mendapatkan hadiah:

  • HughMungus: One million monkeys
  • Arboreal: Free rewards
  • Baboon: Free reward
  • Gorilla: Free reward
  • Orangutan: Free reward
  • Primate: Free reward
  • Simian: Free reward
  • bugfixing: Five sacrifices
  • Thanks: 1 million monkeys
  • Nevergonnagiveyouup: 1 million monkeys
  • Nevergonnaletyoudown: 1 million monkeys
  • Nevergonnarunaroundanddesertyou: 1 million monkeys
  • Nevergonnamakeyoucry: 1 million monkeys
  • Nevergonnasaygoodbye: 1 million monkeys
  • Nevergonnatellalieandhurtyou: 1 million monkeys
  • Ape: 1 million monkeys
  • Bakery: 1 million monkeys
  • Tarantula: 1 million monkeys
  • BloodForTheBloodGod: Two sacrifices
  • boogers: 4.8 million monkeys. (You need to interact with the ghost at the leaderboard at night to use this code)
  • bottle: Three sacrifices
  • statues: 4.8 million monkeys
  • Asteroid: Four sacrifices
  • RollTheDice: Random amount of monkeys
  • PlayStreetWars: Two sacrifices
  • 142496: 1 million monkeys
  • Hot: Set yourself on fire
  • Nothing: 1 million monkeys
  • Freeslimemonkey: Get a surprise
  • Cipher (1): 4.8 million monkeys
  • RIGVSQERGIV: 4.8 million monkeys
  • MonkeyTycoonForever: 4.8 million monkeys
  • MichaelsaJoestar: 10,000 monkeys
  • ELSEP03M: 10,000 monkeys
  • Boostmeup: 3x time boost
  • Murder: Get a sword for a limited time
  • IHopeNothingBadHappens: Instantly die
  • GOOBLESTHEALIEN: 100,000 monkeys
  • Nirvana: Get two nukes
  • monkey backwards: 350k free monkeys
  • RADIATION: Free nuclear monkey
  • monkey: Free monkeys
  • Nuclear: Free high-tier monkeys
  • LotsOfMonkeys: Free high-tier monkeys

Kode yang sudah Expired

  • BIGBOI
  • codelist

Cara Menukarkan Kode Monkey Tycoon

Cara Menukarkan
Cara Menukarkan Kode. Source: Roblox

Kamu tidak akan mendapatkan hadiah, jika kamu tidak tahu cara menukarkan hadiah di Roblox. Jadi, pelajari cara menukarkan kode untuk Monkey Tycoon berikut ini:

  • Buka Roblox dan jalankan Monkey Tycoon.
  • Klik bagian KODE di sebelah kiri.
  • Masukkan kode di bagian Tulis Kode di Sini.
  • Klik tombol TERAPKAN KODE untuk menukarkan.

Baca juga:

Demikianlah pembahasan kita kali ini. Semoga berhasil mendapatkan hadiahnya ya!


Mau Dapat Informasi Terbaru di Dunia Web-3, Game, dan Teknologi Metaverse?

Yuk isi email kamu di bawah!